Pelatihan Manajemen Usaha & Manajemen Lembaga yang diikuti oleh 10 orang perwakilan kelompok penenun dari desa Bayan dan Sembalun Lawang. Kegiatan ini dilaksanakan pada hari sabtu dan minggu, 16 dan 17 April 2022 di aula kantor desa Bayan dan Sembalun
Read MoreProgram pemberdayaan ekonomi masyarakat miskin yang di jalankan oleh Gema Alam NTB atas dukungan Global Micro Initiative (GMI) German salah satunya adalah meningkatkan kapasitas bagi penerima manfaat, pada hari Kamis dan Senin, 14 dan 18 April 2022 . Diadakannya pelatihan
Read MoreParalegal merupakan orang yang memiliki pengetahuan dan keterampilan dalam bidang hukum dan membantu memberikan pemenuhan akses keadilan bagi masyarakat dan kelompok rentan lainnya. Dalam penanganan kasus paralegal harus memiliki pengetahuan yang kuat tentang hukum. Terdapat Sembilan desa dampingan Konsorsium Adara
Read MoreKonsorsium ADARA gelar pelatihan pengorganisasian di dua wilayah yaitu Kabupaten Lombok Timur dan Kabupaten Lombok Tengah. Pelatihan ini di fasilitasi langsung oleh koordinator Konsorsium ADARA Muhammad Juaini dan Divisi Advokasi Diar Ruly Juniari. Kegiatan ini dilakukan untuk meningkatkan kesadaran kritis
Read MoreKoperasi Hijau melakukan monitoring ke salah satu mitra, yaitu Farmi Surya Wardani. Dia adalah mitra Koperasi Hijau dari Sekerteja sejak 2019, memiliki 2 orang anak perempuan yang berumur 13 dan 9 tahun, suaminya bernama Zainal Arifin. Dia adalah seorang ibu
Read MoreMasalah sampah menjadi salah satu permasalahan yang komplek, tidak hanya di Indonesia tetapi juga di dunia. Penanganan sampah yang kurang baik dan bijak bisa menimbulkan dampak yang sangat besar bagi kehidupan di bumi. Dampak bagi kesehatan, sosial dan budaya. Sampah
Read MoreSejak tahun 2018 Koperasi Hijau Gema Alam NTB bekerjasama dengan Global Micro Initiative (GMI) telah menggulirkan dana bergulir kepada 31 orang. Program ini menyasar pengusaha kecil yang tidak dapat mengakses modal perbankan, seperti pedagang bakulan dan warung, di sini kami
Read MoreUU No. 6 tahun 2014 tentang desa merupakan ruang besar bagi setiap desa untuk mengembangkan diri berdasarkan potensi yang dimiliki. Pengembangan potensi tentu tidak terlepas dari perencanaan secara partisipatif. Penggalian perencanaan pembangunan di mulai dari tingkat RT, Kadus, sampai tingkat
Read MoreGema Alam NTB disuport oleh Global Micro Initiative (GMI) German menjalankan simpan pinjam dengan pola syariah melalui Koperasi Hijau Gema Alam sejak tahun 2017. Pada tahap pertama Gema Alam memberikan pinjaman di beberapa komunitas dampingan diantaranya Formula dan Kapsul di Suela,
Read MorePerempuan dan laki-laki menjadi bagian penting dalam pembangunan Negara Indonesia. Perempuan Indonesia memegang peranan penting dalam pembangunan, jumlahnya yang mencapai 118.048.783 (49%) orang dari 237.556.363 orang penduduk Indonesia (sensus pendudukan 2010), merupakan jumlah yang potensial untuk pembangunan nasional. Dengan jumlah
Read More