Pelayanan Kesehatan untuk Anak di Desa Sapit
Sabtu, 27 Oktober 2018 pukul 09:00 – 13:00 wita, dokter Dina, sahabat Gema Alam NTB melakukan pemeriksaan untuk anak di Desa Sapit Dusun Batu Cangku Kecamatan Suela Kabupaten Lombok Timur. Jumlah anak yang diperiksa di dusun Batu Cangku dan mendapat obat gratis mencapai 64 orang anak dengan diagnosa paling banyak ISPA. Selama satu minggu lebih […]